Kami telah memperbarui tampilan website, klik disini untuk mengakses versi lama website kami.

Pelepasliaran Harimau Sumatera “Bestie” Di Taman Nasional Gunung Leuser

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melalui Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Sumatera Utara, pada Jumat (25/11/2022) melepasliarkan seekor harimau sumatera (Panthera tigris sumatrae) yang diberi nama “Bestie”. Sejatinya, pelepasliaran dilaksanakan pada kamis (24/11/2022), namun ditunda karena kendala cuaca yang tidak mendukung. “Bestie” berhasil dilepasliarkan di Keudah, Zona Inti Taman Nasional Gunung Leuser […]

Webinar Indikator Keanekaragaman Hayati untuk Post-2020 GBF

You are invited!! Dalam rangka menyambut COP15, para mitra akan menyelenggarakan tiga webinar yang sangat relevan dengan Post-2020 GBF. Webinar pertama bertemakan indikator untuk memantau kontribusi masyarakat adat dan komunitas local (IPLC) dalam Post 2020-GBF. Webinar ini diselenggarakan oleh International Indigenous Forum on Biodiversity yang bekerja sama dengan secretariat CBD, UNEP World Conservation Monitoring Centre, […]

PERINGATAN HARI CINTA PUSPA DAN SATWA 2022

Apakah kalian tahu? Pada hari ini, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan kembali menggelar peringatan Hari Cinta Puspa dan Satwa (HCPSN) di tahun 2022. Perlu kalian ketahui HCPSN ini mulai ditetapkan pada 5 Novemver 1993 meleluai Kepres No. 4 1993. HCPSN 2022 membawa tema “Potensi Plasma Nutfah Puspa dan Satwa Indonesia bagi Pembangunan Ekonomi Nasional”. Tema ini diangkat […]

Harimau Sumatera “Putri Singgulung” Telah Kembali Ke Habitatnya

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat dan Direktorat Konservasi Keanekaragaman Hayati dan Sumber Daya Genetik (KKHSDG) bersama Yayasan ARSARI Djojohadikusumo (YAD), didukung oleh Kementerian Pertahanan RI melalui Komando Operasi Udara I Pangkalan TNI AU Roesmin Nurjadin, Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau, Yayasan Sintas Indonesia, dan Departemen Biologi FMIPA Universitas Andalas […]

Webinar Hasil Pertemuan Kelompok Informal tentang Post-2020 GBF

Webinar hasil pertemuan Kelompok Informal tentang Post-2020 Global Biodiversity Framework (GBF) sedang diadakan oleh Co-chairs dari Open-ended Working Group (OEWG) Post-2020 GBF. Hal ini dilaksanakan sesuai dengan kesepakatan pada pertemuan sebelumnya yaitu OEWG 4 dan dibawah bimbingan Biro Konferensi Para Pihak, Kelompok Informal pada 26-30 September 2022 di Montreal, Kanada dalam rangka mempersiapkan OEWG 5 […]